Pembukaan Kegiatan Perkemahan Tahunan

SMAN1BETARA.SCH.ID –   Dalam rangka menyukseskan kegiatan pramuka sma negeri 1 betara, Gugus Depan 05.849-05.850 SMA Negeri 1 Betara mengadakan kegiatan PERJUSAMI( Perkemahan Jum’at Sabtu Minggu ) yang bertempat di Lapangan SMA Negeri 1 Betara. Kegiatan ini di ikuti oleh siswa 10 dan 11. 

Upacara Bendera yang Diadakan Setiap Hari Senin

Upacara Bendera Setiap Senin di Lapangan SMA Negeri 1 Betara SMAN1BETARA.SCH.ID –  Bendera merupakan salah satu identitas bangsa. Di balik wujudnya sebagai benda mati, tesirat sebuah kisah bagaimana perjuangan para pahlawan dalam merebut dan memerdekakan sebuah negara. Pertumpahan darah dan air mata mengisi perjuangan para pahlawan […]

SMA Negeri 1 BETARA: Peserta Lomba Lagu Solo

Peserta Lomba Lagu Solo  SMAN1BETARA.SCH.ID – Dalam rangka memeriahkan Hari Kemerdekaan RI, SMA Negeri 1 Betara mengadakan lomba Pentas Seni. Lomba tersebut diadakan di SMA Negeri 1 Betara. Siswa/Siswi SMA Negeri 1 Betara tampak antusial mengikuti lomba yang dilaksanakan OSIS SMA Negeri 1 Betara.

Guru SMA Negeri 1 Betara Ikut Serta Mengawasi UAN 2014

Guru SMA Negeri 1 Betara Ikut Serta Mengawasi UAN 2014 SMAN1BETARA.SCH.ID– Dalam rangka mengsukseskan Ujian Nasional Tingkat SMA. yang harus dicermati adalah bahwa sebagian dari tamatan SMU/SMK ingin langsung memasuki dunia kerja. Selain faktor ekonomi juga faktor keinginan pribadi. Apalagi telah berkembang pemahaman bahwa apabila […]

Program Kerja Gerakan Pramuka SMAN1 Betara

PROGRAM KERJA GERAKAN PRAMUKA GUGUS DEPAN 05.849-05.850 SMAN 1 BETARA NO NAMA KEGIATAM BULAN KET JAN FEB MAR APRIL MEI JUNI 1 Latihan Rutin Mingguan 2 Ujian Sku Penegak Bantara 3 Gladian Pemimpin Regu 4 Wide Games sekitar Pangkalan 5 Lomba Tingkat 6 Latihan Gabungan […]

Rencana Kerja Pramuka SMAN1 Betara

GUGUS DEPAN 05.849-05.850 SMAN 1 BETARA TENTANG PROGRAM KERJA (PROGJA) DAN RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN ANGGARAN 2014/2015 A.    PENDAHULUAN Gerakan Pramuka mempunyai tugas pokok meneyelenggarakan pendidikan kepramukaan bagi kaum muda sebagai tunas bangsa agar menjadi generasi muda yang lebih baik, bertanggung jawab, mampu membina dan […]

Ikrar Pelajar Sma Negeri 1 Betara

IKRAR PELAJAR SMA NEGERI 1 BETARA Kami, Siswa Siswi SMA Negeri 1 Betara dengan bersungguh-sungguh berjanji : 1.     Bertaqwa kepada Allah Tuhan yang Maha Esa, serta menjalankan perintah-Nya 2.     Hormat dan patuh kepada kedua orang tua, guru dan sayang kepada sesama teman 3.     Menjunjung tinggi […]

Beasiswa Peserta Didik

Beasiswa peserta didik tahun 20014/2015             No.         ASAL BANTUAN JUMLAH SISWA YG MENERIMA 1. Bantuan Keluarga Miskin                   145 siswa 2. Bea Siswa Prestasi                       9 siswa

Kondisi Siswa SMA Negeri 1 Betara

Untuk mengatasi berbagai kendala ekonomi, sekolah telah mengupayakan berbagai bantuan dari berbagai pihak. Setiap tahun hampir 150 siswa mendapat bantuan bea siswa dari Pemerintah yaitu Bantuan Keluarga Kurang Mampu dan Bea Siswa Prestasi Profil Tamatan             Tahun Pelajaran Lulusan (%) Rata-Rata NEM Siswa yang Melanjutkan […]